PENDAFTARAN Tahun KE-4 KE DARUL HADITS LIL IRTSIN NABAWI TARIM - YAMAN

Terbatas untuk 30 pendaftar

KEBERANGKATAN JULI 2025

Batas akhir untuk nrima berkas dan biaya Adalah pada tanggal 10-06-2025

INFO LENGKAP

Info Program


Setiap pelajar yang masuk ke Darul Hadits harus tinggal di sana minimal 3 tahun. Selama 6 bulan pertama, mereka akan mengikuti program belajar bahasa Arab. Dan bersama bahasa arab ada juga tambahan hafalan manzumah-manzumah ilmu hadits akidah sirah dll di mulai dari Awal datang selama satu tahun pertama. dan syarat Untuk masuk tahap berikutnya yaitu program hadis , harus lulus Bahasa arab dan selsai hafalan mahfuzat.  Setelah itu, mereka langsung masuk ke program ilmu hadits. Selain ilmu hadits, ada juga pembelajaran ilmu-ilmu lain seperti ilmu akidah, tasawuf, ilmu alat, yang disertai dengan hafalan mutun dan sebagainya.

Kegiatan harian dimulai dari bangun untuk qiyamul lail (shalat malam) sekitar jam 03:30, kemudian shalat subuh berjamaah dan wirid pagi. Setelah itu, mereka memulai pelajaran jam pertama hingga terbit matahari. Kemudian sarapan dan istirahat sebentar, lalu bersiap-siap untuk pelajaran berikutnya hingga waktu zuhur. Setelah shalat zuhur, makan siang dan istirahat hingga waktu shalat asar. Setelah asar, ada sesi belajar hingga sebelum magrib. Sebelum magrib, persiapan untuk shalat dan wirid malam sambil menunggu shalat isya. Setelah isya, ada jam muzakarah, kemudian makan malam, dan persiapan untuk tidur.

Syarat Penerimaan

Usia antara 15-25 tahun.

surat rekomendasi dari pimpinan pesantren.

surat perstujuan orang tua

Hasil Check_up Medical bebas HIV, Dan Hepatitis B (RS atau Laboratorium)

Laki-laki warga negera indonesia

Foto ijazah terakhir.

Biaya awal = $3000 Nilai Rupiah menyesuaikan dengan yang berlaku.

$1500

$1500

Berkas yang perlu disiapkan

Batas akhir untuk nrima berkas dan biaya Adalah pada tanggal 10-06-2025 Semua Bekas Dikirim Kirim ke alamat berikut: 

A/N : Syekh Murad

Alamat:

PP Daruttauhid Kedungsari, Kedungsari, Kec. Purworejo, Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah 54119

Semua biaya di trima melalui:

Bank BRI  A/N: MURAD ADEL ABDULRAQEB 

No rekeneing : 007801109413507

Form Pendaftaran

biaya Pendaftaran sebesar 500.000Rp.

Pertanyaan yang sering diajukan

Apakah Dar Al-Hadits memberikan gelar sarjana?

Sampai saat ini sistem kajian di Dar Al-Hadith Institute adalah sistem kajian Salafi.

Apakah mungkin mendapatkan manfaat dari belajar di luar Institut Dar Al-Hadits di kota Tarim?

Sistem Dar Al-Hadits tidak memperbolehkan siswa untuk belajar di luar institut.

Bolehkah menggunakan ponsel dan laptop?

Sedangkan untuk telepon genggam, pelajar diperbolehkan menggunakannya satu hari dalam dua minggu, yaitu pada hari libur. Sedangkan untuk laptop tidak boleh digunakan untuk keperluan selain belajar.

Bisakah biayanya dibagi secara mencicil?

Semua biaya dibayar dalam satu kali pembayaran karena ada prosedur perjalanan, pembelian tiket, dan penukaran mata uang..

Apakah mungkin mendapatkan beasiswa untuk belajar di Dar Al-Hadith?

Saat ini Dar Al Hadis Institute tidak memberikan beasiswa kepada mahasiswanya.

Kapan tanggal berangkatnya?

Tanggal berangkat tidak dapat ditentukan sebelum waktu pembelian tiket, melainkan kira-kira Antara 1 – 15 mei